Contoh Soal Uji Kompetensi Kebidanan dan Jawaban Edisi 10
Dibawah ini adalah Contoh Soal Uji Kompetensi / UKOM Kebidanan dan Kunci Jawaban Edisi Ke 10 Terbaru dan Terlengkap
![]() |
Contoh Soal Uji Kompetensi Kebidanan dan Jawaban Edisi 10 |
Helo temannya. Berikut ini ukomkebidanan kembali hadir untuk teman-teman semuanya. Berikut ini telah kami siapkan contoh latihan soal UKOM Kebidanan dan jawabannya. Selamat belajar yaa
Kasus Nomor 1-2Bayi "Ny. Tu" lahir di rumah sakit, spontan 1 jam yang lalu, aktip BB 2.420 gram, PB : 40x/m, suhu 36,5 C dengan umur kehamilan saat lahir 36 minggu. Dari hasil pemeriksaan tidak ada di temukan kelainan.
1. Dilihat dari umur kehamilan dan berat badan lahir bayi "Ny. Tu" termasuk dalam kategori..
a. Matur
b. Premature
c. Dismatur
d. Serotinus
e. Postmatur
2. Asuhan yang harus di berikan pada bayi "Ny. Tu" adalah...
a. Di mandikan
b. Pemberian oksigen
c. Pemberian antibiotic
d. Di rawat dalam incubator
e. Rawatgabung dengan ibunya
Kasus Nomor 3-5
Bayi Ny.SE sudah mendapat imunisasi BCG 4 hari yang lalu, saat indurasi dan kemerahan pada tempat penyuntikan
3. Masalah yang terjadi pada bayi Ny.SE di sebabkan oleh....
a. Alergi terhadap vaksin
b. Penyuntikan terlalu dalam
c. Dosis vaksin terlalu banyak
d. Merupakan suatu yang normal
e. Tempat penyuntikan tidak boleh basah
4. Tujuan pemberian imunisasi pada bayi Ny.SE adalah..
a. Mencegah penyakit infeksi saluran pernafasan
b. Membuat kekebalan aktip terhadap penyakit TBC
c. Memberi kekebalan aktip terhadap difteri
d. Memberi kekebalan terhadap penyakit campak
e. Membuat kekebalan aktip terhadap penyakit tetanus
5. Setelah 12 minggu pasca pemberian imunisasi tidak didapatka scar, tindakan yang dilakukan adalah
a. BCG test
b. Mantoux test
c. Rontagen test
d. Spuntum test
e. Kadar darah test
Kasus Nomor 6-8
"Ny. Aa" baru saja melahirkan normal, spontan jam 05.00 WIB, bayi menangis kuat, warna kulit merah, dan gerak aktip.
6. Penatalaksanaan yang dilakukan segera terhadap bayi Ny. Aa adalah
a. Memandikan
b. Mengisap lendir
c. Memotong tali pusat
d. Inisiasi menyusui dini
e. Mengeringkan kepala dan badan
7. Pada bayi Ny. Aa setelah sepotong tali pusat, di ikat kemudian di letakkan di atas dada ibu untuk...
a. Di bersihkan vernis
b. Memndikan bayi
c. Mengeringkan bayi
d. Menghangatkan bayi
e. Inisiasi menyusui dini
8. Pada jam 06.00 WIB bayi Ny. Aa di berikan injeksi..
a. Vit C
b. Vit K
c. Vit K1
d. Vit K2
e. Vit K3
Sumber : www.ukomkebidanan.blogspot.com dan www.ukombidan.blogspot.com
Dapatkan contoh latihan soal-soal UKOM Bidan di www.ukombidan.blogspot.com
Baca Juga :
Demikianlah artikel singkat kami ini yang berjudul Contoh Soal Uji Kompetensi Kebidanan dan Jawaban Edisi 10. Semoga apa yang telah kami berikan dan sajikan untuk teman-teman semuanya bermanfaat dan sampai jumpa dipertemuan kita selanjutnya. Terimakasih.
0 comments